Fakultas Ilmu Kesehatan

Visi Misi dan Tujuan

Visi

Menjadi pusat pendidikan dan pengembangan IPTEKS di bidang kesehatan yang Islami dan memberikan arah perubahan di tahun 2029

Misi

  1. Mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni sebagai bagian dari ibadah kepada Allah (integrated) yang memberikan impak terwujudnya masyarakat utama.
  2. Mengembangkan sumberdaya manusia dibidang Kesehatan berdasarkan nilai-nilai ke-Islaman yang memberikan arah perubahan.
  3. Menghasilkan tenaga kesehatan yang profesional yang menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, mempunyai wacana global.
  4. Peningkatan aktifitas penelitian dan publikasi ilmiah.
  5. Peningkatan aktifitas pengabdian kepada masyarakat dalam rangka ikutan dildalam peningkatan derajat kesehatan masyarakat.

Tujuan

  1. Menjadi fakultas yang unggul dibidang ilmu pengetahuan,teknologi dan seni dan menghasilkan lulusan yang daya saing di era global dan mampu memberikan arah perubahan.
  2. Menjadi fakultas yang menghasilkan tenaga kesehatan yang berakhlak mulia dan memiliki karakter yang kuat berlandaskan nilai-nilai Islami yang mampu memberikan arah perubahan dan memiliki jiwa kewirausahaan.
  3. Menjadi fakultas yang sustainable melalui penataan kelembagaan dengan optimalisa sisistem manajemen dan pengelolaan.
  4. Menjadi fakultas yang mampu menghasilkan penelitian yang dapat dipublikasikan di tingkat internasional.
  5. Menjadi fakultas yang mampu memberikan kontribusi meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.